OSP 2013

  1. Empat pasang suami istri sedang mengadakan pesta. Diantaranya adalah Adam, Budi, Chandra, Dani, Enni, Fitri, Gina, dan Hanny. Mereka kemudian dipasangkan menjadi 4 pasang untuk mengadakan permainan catur.
    • Budi vs Enni
    • Adam vs istrinya Chandra
    • Fitri vs suaminya Gina
    • Dani vs istrinya Adam
    • Gina vs suaminya Enni
    • *Catatan: Adam, Budi, Chandra, Dani adalah laki-laki dan Enni, Fitri, Gina, Hanny adalah wanita. Dalam setiap pasang suami istri, sang suami pasti laki-laki dan sang istri pasti wanita.
    Dengan demikian, istri Budi adalah …. {tulis namanya, tidak case sensitive}

    Berdasarkan pasangan tersebut, Budi dipastikan bukan suami dari Gina maupun Enni karena suami dari Gina bertanding dengan Fitri dan suami dari Enni melawan Gina.

    osp2013-9-1

    Begitu pula dengan Enni yang dipastikan bukan istrinya Chandra maupun Adam. Oleh karena itu dipastikan Enni adalah istrinya Dani.

    osp2013-9-2

    Sudah diketahui bahwa suami dari Enni adalah Dani yang bertanding melawan Gina. Karena Dani vs Gina, maka Gina adalah istrinya Adam (pernyataan ke-4).

    osp2013-9-3

    Suami dari Gina adalah Adam dan ia bertanding dengan Fitri. Karena Adam vs Fitri, artinya Fitri adalah istrinya Chandra.

    osp2013-9-4

    Dengan demikian istri Budi adalah Hanny.

Share Now:

5 2 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x

Follow TikTok Kami @cahinfor

Pembahasan soal tahun 2023 sudah tersedia di TikTok Kami loh!