Soal dan Pembahasan OSK Komputer 2014

  1. Kartu bridge berjumlah 52 buah kartu yang terdiri dari 4 macam daun dan 13 nilai. Daun
    tersebut meliputi sekop, keriting, hati, dan diamond; sedangkan nilainya berurutan meliputi
    2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, J, Q, K, dan A.
    Budi sedang memainkan five-card draw, yaitu permainan kartu di mana setiap orang
    mendapatkan 5 buah kartu. Budi mulai mengambil kartu dari tumpukan kartu satu persatu.
    Setelah dia mengambil dua kartu, dia mendapat 2H dan 5H (H berarti hati).
    Pada kondisi sekarang, berapakah probabilitas Budi akan mendapatkan straight flush, yaitu
    susunan 5 kartu di mana nilainya berurutan dan daunnya sama semua?

      1. 3/50
      2. 6/50
      3. 6/117600
      4. 27/117600
      5. 1/117600

    Agar mendari straight flush, Budi butuh 3 kartu lagi yang
    bisa melengkapi kartunya. Karena sudah diambil 2 kartu, maka
    kemungkinan mendapat kartu pertama yang diinginkan adalah 3/50.

    Selanjutnya ia butuh 2 kartu lagi. Karena tersisa 49 kartu dalam
    dek, maka kemungkinan mendapat yang ia inginkan adalah 2/49. Yang terakhir
    hanya ada 1 kartu dari 48 yang tersisa.
    Dengan demikian, probabilitas Budi mendapatkan straight flush
    adalah 3/50 x 2/49 x 1/48 = 6/117600 (C).

Share Now:

5 1 vote
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x

Follow TikTok Kami @cahinfor

Pembahasan soal tahun 2023 sudah tersedia di TikTok Kami loh!